Resep Donat Empuk dan Mengembang Tanpa di Ulen by Yunda Yun

9:42 PM

Resep Donat No Ulen by Yunda Yun by Ommasakom dot net
Resep Donat Tanpa di Ulen enak dan Empuk by Yunda Yun

Donat memang menjadi salah satu cemilan, jajanan ataupun snack pengajian paling favorit di indonesia, sehingga resep donat memilik banyak sekali perubahan dan keunikan sendiri-sendiri. Beda orang yang membuat akan menghasilkan rasa yang beda juga, karena memang takaran manusia sering berbeda dari yang satu dengan yang lainya. Donat pun menurut cara pembuatanya menjadi 2 jenis yang berbeda: pertama adalah donat dengan di ulen dan donat tanpa di ulen. Sedangkan menurut bahan-bahanya donat menjadi banyak sekali jenis, ada donat kentang, ada donat telo, ada donat ubi ungu dan banyak lagi macamnya.

Dan yang lagi favorit di indonesia adalah donat tanpa di ulen yang memang unik. dan mimin mendapatkan resep ini di Grup facebook yang mungkin milik yunda yun itu sendiri, karena banyak sekali resep buatan bunda yunda yun di situ. Yuk kita langsung simak bahan apa saja yang akan kita gunakan. untuk bunda di rumah yang ingin langsung praktek, simak resep donat berikut ini.

Bahan-bahan:

  1. 500 gram terigu (segi tiga biru)
  2. 200 ml air biasa (air hangat)
  3. 75 gram margarin
  4. 5 sdm gula pasir
  5. 5 sdm susu bubuk
  6. 5 sdm maizena
  7. 2 telur
  8. 1 bungkus fermipan (11 gram)


Cara membuat Donat tanpa di Ulen:

  1. Campurkan air serta fermipan di dalam gelas, lantas diamkan sepanjang 5 menit
  2. Siapkan wadah serta masukkan seluruh bahan kecuali margarin. Campurkan juga fermipan yang telah dilarutkan tadi.
  3. Aduk adonan sampai rata serta setelah itu tambahkan margarin
  4. Uleni sampai kalis. tambahkan tepung terigu sedikit bila dirasa masih terlampau lembek serta lengk di 1 tangan
  5. Tutup adonan memakaikan kain serta diamkan sepanjang 30 menit 
  6. Bagi-bagi adonan dengan ukuran kira-kira cukup buat 1 donat.
  7. Bentuk serta bulatkan adonan sampai bulat serta mulus. Diamkan lagi sepanjang 20 menit
  8. Lempengkan atau tekan adonan menjadi agak tipis, setelah itu lubangi bangian tengahnya dengan telunjuk 
  9. Goreng adonan donat memakaikan api kecil agar tak mudah gosong 
  10. Selesai dan siap di hidangkan

Selesai! donat tanpa ulen ini empuk telah jadi dan siap untuk menjadi jajanan keluarga kita. Agar lebih nikmat bisa di tambah dengan topping margarin dan meses warna atau coklat, atau dengan gula halus, jadi keluarga kita lebih enak untuk menyantapnya. Gimana mudah bukan? yuk share resep ini. Terima kasih 

You Might Also Like

0 comments